Dukungan Bea Cukai Untuk Ekspor Hasil Perikanan

Mau tau informasi mengenai dukungan bea cukai ? Berikut Pak Tani Digital akan membagikan informasi mengenai hal tersebut. Simak ulsannya!

Eskpor Hasil Perikanan

Potensi Perikanan Sulawesi Utara

dukungan bea cukai
gatra.com

Baca juga: KKP Dorong Bawal Bintang ke Pasar Ekspor

Di sektor perikanan dan kelautan mempunyai potensi yang sangat besar dikarena luas perairan lautnya Indonesia yang cukup besar.

Dan diharapkan pengelolaan potensi tersebut dapat menciptakan industri berbasis perikanan yang terus tumbuh dan berakibat pada peningkatan nilai pendapatan daerah.

Satu wilayah yang memiliki hasil perikanan berkualitas dan terbesar ada di Sulawesi Utara.

Berlimpahnya sumberdaya perikanan, khususnya tuna, dapat memberi keuntungan ekonomi bagi masyarakat di Sulawesi Utara (Sulut).

Meski demikian, untuk mengoptimalkan potensi tersebut, pemerintah dinilai perlu membenahi regulasi, memperkuat infrastruktur dan sinergitas antar stakeholder.

Berkaitan dengan potensi itu, alhasil produk perikanan dan kelautan dari Sulawesi Utara banyak dilirik konsumen dari negara lain.

Namun ternyata, selama ini belum ada ekspor langsung dari Sulawesi Utara ke negara lain. Hal ini diungkapkan langsung oleh Kepala Kantor Bea Cukai Manado, M Anshar dalam acara focus group discussion.

Dengan tema Upaya Mewujudkan Ekspor Langsung Hasil Perikanan dan Kelautan pada Bandar Udara Internasional Sam Ratulangi Manado

Bea Cukai fokus mendorong ekspor langsung dari Bandar Udara Internasional Sam Ratulangi dengan tujuan negara Jepang.

Ekspor langsung ini bisa mempercepat waktu ekspor ke negara tujuan, sehingga hasil perikanan dan kelautan yang diekspor bisa lebih segar.

Hal ini juga didukung dengan pertimbangan biaya kirim yang lebih murah, tersedianya kuota kargo, dan tersedia juga jam penerbangan

Dukungan Bea Cukai Untuk Pasar Ekspor

dukungan bea cukai
republika.com

Baca juga: Ekspor Hasil Olahan Perikanan dari Belitung

Dari pihak Bea Cukai sudah memudahkan untuk pelayanan ekspor dengan pelayanan online 24/7 dan pihaknya telah akan membuat tim kecil.

Dan melakukan koordinasi dengan instansi terkait untuk upaya ekspor langsung perikanan ini. Untuk memfasilitasi ekspor langsung produk perikanan

serta menegaskan bahwa untuk regulasi bukanlah sebuah hambatan karena tidak ada yang mempersulit regulasi.

Segala daya dan energi disalurkan oleh seluruh jajaran pimpinan dengan segala daya dan upaya kini tugas para pelaku perdagangan untuk memulai langkah agar dapat mendagangkan produk-produk mereka ke luar negeri.

Tentunya dengan ekspor langsung dari Provinsi Sulawesi utara. Oleh karena itu, besar harapan agar segala ikhtiar yang telah dilakukan dapat bermuara kepada kesejahteraan masyarakat dan kemajuan ekonomi Sulawesi Utara.


Itulah informasi megenai dukugan Bea Cukai terhadap hasil perikanan. Semoga informasi yang diberikan dapat bermanfaat ya sobat PTD!

Baca juga: Ekspor Akan Mudah Dengan Digitalisasi Layanan Karantina

Sumber: Tribunsulut.com

Ingin menjual hasil panen kamu langsung ke pembeli akhir? Silahkan download aplikasi Marketplace Pertanian Pak Tani Digital di sini.

Butuh artikel pertanian atau berita pertanian terbaru? Langsung saja klik di sini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.